Sabtu, 08 Desember 2012

N-Computing ~ Thin Client ~ Mini PC ~ UMPC (2) - NETSYS TECHNOLOGIES


N-Computing There are 9 products.



N-Computing


Ncomputing adalah terminal atau pusat pertama computer di dunia yang tidak membutuhkan CPU, hard-drive, atau CD-ROM dan dapat dipergunakan sama seperti PC biasa. Dengan Ncomputing exclusive UTMA (Ultra Thin Multi-Access) teknologi, Ncomputing dapat mengekspansi PC anda sampai 10 terminal komputer. (sampai 30 dengan Windows Server 2003 atau 2000 Server. Unlimited terminals dengan operating sistem Linux tertentu)

Cocok untuk di kantoran dan di laboratorium sekolah,,, penjelasan Ncomputing diatas kita sudah bisa melihat betapa simple-nya Ncomputing itu.

Keuntungan NComputing :

Software Serta data terpusat semua di PC yang digunakan sebagai server ( hampir sama dengan jaringan Peer to Peer, disamping itu juga Perawatan lebih mudah karena yang di perawatan atau Maintenance hanya PC Server baik software maupun hardware, Hemat Enargi Listrik, tidak harus menggunakan ruangan atau tempat yang luas, karena tidak memakan tempat, tidak berisik dan mengurangi panas pada ruangan.

Bagaimana dengan lisensi? Lisensi yang terbaik adalah dengan menggunakan Linux (Ubuntu dan linux SuSe), karena apa..?? karena Linux gratis atau Open Source dan bisa di digunakan tanpa batasan Client, jikalau lisensi menggnakan windows, windows sendiri tidak open source alias “nggak gratis” dan juga kalau memakai 30 Clinet lebih nggak kuat “Down Server”, karena Windows XP hanya mampu digunakan dengan konfogurasi 1 host – 9 client…

Silakan Hubungi kami Untuk mendapatkan harga Special.

Terima Kasih






Tidak ada komentar:

Posting Komentar